Rabu, 13 Juni 2012

Cara pasang iklan di blog pemula

0 komentar

Postingan kali ini akan merangkum cara-cara yang selama ini udah saya tulis tentang cara memasang iklan Amazon di Blog. Cara yang ditulis bisa dipasang di mana aja, bahkan memasang iklan Amazon di catatan Facebook juga bisa, dengan sedikit modifikasi.
Cara memasang iklan Amazon di Blog banyak caranya. Buanyak banget. Saking banyaknya, bisa kubilang “seterah loe”. Ini sedikit rangkuman yang udah ada.
1. Bagi dua page post-nya. Dan isikan iklan Amazon didalamnya. tutorial lengkap disini dan contoh hasil jadi ada disini
2. Pakai Widget dari Amazon. Ambil lalu pasang di side bar blogmu. Blogspot sama self hosting recomended, kalo pakai WordPress.com tanggung sendiri ya akibatnya. menyalahi aturan. Tutorial lengkap disini dan contoh hasil jadi
3. Copy semua hasil dari search. Paste di post. Tutorial lengkap disini dancontoh hasil jadi disini
4. Lakukan search di Amazon, copy link imagenya, pasang di post. Beri nama barangnya dan jelaskan secara lengkap beserta harga. contoh hasil jadi
5. Pasang di Facebook (oot dikit). Copy link atau gambarnya. Pasang di catatan. Tutorial lengkap disini.
6. Naah ini..cara pasang iklan Amazon untuk self hosting yang malah belum ditulis. Bisa menggunakan Amazon Product In a Post PluginWordPress Amazon AssociateAssociate O Matic.
Oke, semua hal diatas yang belum saya tulis, akan menjadi pe er buat saya. Kita sama-sama belajar.

sumber http://satusatuen.wordpress.com
 

Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com